PENGARUH MINAT BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 1 KABUPATEN SORONG

  • Selfiani Selfiani Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Adriana Kosama Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Abdurahman Hatsama Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
Keywords: Minat Belajar, Prestasi Belajar, Bahasa Indonesia

Abstract

Prestasi belajar merupakan hasil belajar yang dicapai setelah melalui proses kegiatan belajar mengajar. Prestasi belajar dapat ditunjukkan melalui nilai yang diberikan oleh seorang guru dari jumlah bidang studi yang telah dipelajari oleh peserta didik. Minat adalah faktor internal pada setiap individu yang dapat menunjang belajar siswa. Proses pembelajaran yang kurang kondusif dan rendahnya minat belajar siswa dalam proses pembelajaran akan berpengaruh pada prestasi belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia. Tujuan Penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh minat belajar siswa terhadap prestasi belajar Bahasa Indoensia di SMPĀ  Negeri 1 Kabupaten Sorong.Penelitian dengan menggunakan metode ex post facto. Sampel pada penelitian ini adalah siswa kelas VIII dengan jumlah sampel 33 orang siswa. Analisi regresi adalah teknik statistika yang berguna untuk memerikasa dan memodelkan hubungan diantara variabel-variabel. Regresi berganda sering kali digunakan untuk mengatasi permasalahan analisi regresi yang mengakibatkan hubungan dari dua atau lebih variabel bebas.Hasil analisis uji hipotesis diketahui, ada pengaruh positif minat belajar terhadap prestasi belajar bahasa indonesia. Hal ini ditunjukkan dari ada nilai skor angket minat belajar memiliki mean 34,73 sedangkan prestasi belajar memiliki mean 65,30 dan

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2023-02-05