IMPLEMENTASI MEDIA ANIMASI KOMPUTER DALAM PEMBELAJARAN SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA PADA SMP ABT KOTA SORONG

  • Julia F Tuhumury
Keywords: Implementasi, efektivitas, media, animasi, komputer

Abstract

Pembelajaran dengan menggunakan media animasi komputer memberikan kesempatan kepada perserta didikuntuk belajar secara dinamis dan interaktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas dari penggunaanmedia animasi komputer dalam pembelajaran pada siswa SMP ABT Kota Sorong. Penelitian ini dilakukan di SMPABT Kota Sorong dengan mengunakan populasi seluruh siswa SMP ABT Kota Sorong dan sampelnya siswa kelasVIII SMP ABT Kota Sorong yaitu kelas VIIIA sebagai kelas eksperimen sebanyak 24 siswa, dan kelas VIIIBsebagai kelas kontrol sebanyak 24 siswa selama satu bulan. Metode penelitian yang dilakukan adalaheksperimen.Teknik pengambilan Sampel pada penelitian ini secara purposive sampling. Uji validitas danrealibilitas berdasarkan penelitian para ahli. Instrumen penelitian yang digunakan adalah instrument tes hasil belajar,angket,dan observasi. Data penelitian ini di peroleh berupa data kualitatif yang di ubah kuantitatifkemudiaan dianalisa dengan menggunakan SPSS 20. Instrumen yang digunakan adalah tes tertulis dan angket.Hasil belajar kelas kontrol terhadap kelas eksperimen, 3,761 > 2,04841, sehingga H0 ditolak H1 diterima, iniberarti hasil belajar kelas eksperimen lebih baik. Hasil angket antara kelas kontrol terhadap kelas eksperimen masing-masing 2,456 > 2,0484. Maka Ho ditolak H1 diterima,ini berarti motivasi siswa kelas eksperimen lebih
baik. Secara keseluruhan penerapan media animasi komputer efektif pada ranah kognitif, afektif dalampembelajaran peredaran darah manusia di SMP ABT Kota Sorong.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2018-07-15