Analisis Pemahaman Literal Siswa Perspektif Gender

  • Muh. Luqman Arifin Prodi PGSD, Universitas Peradaban Brebes
  • Lulu Husnul Khotimah Prodi PGSD, Universitas Peradaban Brebes
  • Mahmudin Mahmudin MTsN 4 Kebumen
Keywords: Kemampuan Membaca; Pemahaman Literal; Gender.

Abstract

Kemampuan membaca menjadi kunci utama keberhasilan siswa dalam proses pembelajaran. Ketidakmampuan dalam membaca dapat memberikan implikasi serius kepada siswa dalam Pemahaman literal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis perbedaan kemampuan membaca pemahaman literal pada mata pelajaran bahasa Indonesia berdasarkan gender di kelas IV SDN Bantarkawung 01 Brebes. Jenis penelitian menggunakan penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi dengan subjek penelitian siswa kelas IV sejumlah 23 siswa 11 siswa perempuan dan 12 siswa laki-laki. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, tes, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan kemampuaan membaca pemahaman literal antara siswa laki-laki dan siswa perempuan. Rata-rata nilai kemampuan membaca pemahaman literal siswa laki-laki 46,25 dengan kategori “Sangat Kurang”, sedangkan rata-rata nilai kemampuan membaca pemahaman literal siswa perempuan mendapatkan nilai tertinggi 70 dengan kategori “Cukup” yang dipengarui oleh tingkat partisipasi, kefokusan, dan keseriusan dalam pembejaran di dalam kelas. Kesimpulan penelitian menunjukkan bahwa kemampuan literasi siswa perempuan lebih baik dibandingkan dengan siswa laki-laki ditunjukkan dengan kemampuan siswa perempuan menentukan unsur intrinsik dalam teks bacaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Antoro, B. (2017). Gerakan Literasi Sekolah dari pucuk hingga akar: Sebuah refleksi. Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah. https://repositori.kemdikbud.go.id/4809/

Arifin, M. L., Ningsih, L. S., & Mahmudin, M. (2022). PROFIL KEMAMPUAN MEMBACA DAN MENULIS KELAS RENDAH SISWA SD DI ERA PANDEMI COVID-19. Nusantara Hasana Journal, 2(2), Article 2. http://www.nusantarahasanajournal.com/index.php/nhj/article/view/367

Clarita, R., Kasmad, M., & Wulan, N. S. (2021). Analisis Kemampuan Membaca Pemahaman Siswa Kelas V Sekolah Dasar Menggunakan Bahan Ajar Teks Narasi. Renjana Pendidikan: Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar, 2(1), Article 1. http://proceedings.upi.edu/index.php/semnaspgsdpwk/article/view/2100

Fierenziana Getruida Junus, F. G. (2015). (PDF) KEMAMPUAN MEMBACA ANAK BERDASARKAN GENDER DAN PREFERENSI GAWAI | Fierenziana Getruida Junus—Academia.edu. https://www.academia.edu/34562783/KEMAMPUAN_MEMBACA_ANAK_BERDASARKAN_GENDER_DAN_PREFERENSI_GAWAI

Knowledge and Skills for Life: First Results from PISA 2000 - Publications 2000 - OECD. (n.d.). Retrieved December 13, 2022, from https://www.oecd.org/education/school/programmeforinternationalstudentassessmentpisa/knowledgeandskillsforlifefirstresultsfrompisa2000-publications2000.htm

Lusiana, L. (2018). Penggunaan Media Puzzle untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan dalam Pembelajaran Tematik. Jurnal Basicedu, 2(2), 32–39. https://www.neliti.com/publications/278088/

Mansyur, Z. (2018). RELEVANSI EFISTEMOLOGI MASLAHAH NAJAMUDDIN AT-TUFI DALAM ISTINBATH HUKUM ANAK SEBAGAI MAHKUM ALAIH. Istinbath, 17(2), Article 2. https://doi.org/10.20414/ijhi.v17i2.99

Nurbaya, S. (2019). Teori dan Taksonomi Membaca: Vol. St. Kanwa Publisher.

Nurgiyantoro, B. (2012). Penilaian Pembelajaran Bahasa Berbasis Kompetensi. BPFE.

Nurhidayati, N., & Duryati, D. (2020). PERBEDAAN PEMAHAMAN MEMBACA SISWA SD DI KOTA BUKITTINGGI DITINJAU DARI JENIS KELAMIN. Jurnal Riset Psikologi, 2020(1), Article 1. https://doi.org/10.24036/jrp.v2020i1.8056

Oksara, W., & Nirwana, H. (2019). Perbedaan Motivasi Belajar Antara Siswa Laki-Laki dan Siswa Perempuan. Jurnal Neo Konseling, 1(2), Article 2. https://doi.org/10.24036/00117kons2019 PISA - PISA. (2018). https://www.oecd.org/pisa/

Sulastri, H. M., Saleh, Y. T., & Sunanih, S. (2020). Pengaruh Media Kartu Kuartet Terhadap Kemampuan Membaca Siswa Dalam Pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan, 4(3), Article 3. https://doi.org/10.23887/jppp.v4i3.26874

Suryani, A. I. (2020). FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAMPUAN MEMBACA SISWA (STUDI KASUS DI SDN 105 PEKANBARU). Primary: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 9(1), Article 1. https://doi.org/10.33578/jpfkip.v9i1.7860

Tarigan, H. G. (2015). Membaca Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Angkasa Trianto.

Taufiq, A. U., Tina, K. T., & Djafar, H. (2019). PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN AWARENESS TRAINING TERHADAP MOTIVASI BELAJAR FISIKA. JPF (Jurnal Pendidikan Fisika) Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, 7(1), Article 1. https://doi.org/10.24252/jpf.v7i1.5184

Utami, N. E. S., & Yonanda, D. A. (2020). HUBUNGAN GENDER TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan, 2, 144–149. https://prosiding.unma.ac.id/index.php/semnasfkip/article/view/314

Wardani, W., Komang Astina, I., & Susilo, S. (2018). Pengaruh Gender terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Siswa SMA Program IPS pada Mata Pelajaran Geografi | Wardani | Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan. 3(12). http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/11786

Wicaksono, A. (2014). Menulis Kreatif Sastra dan Beberapa Model Pembelajarannya. Garudhawaca.

Widodo, A., Indraswati, D., Haryati, L. F., Syazali, M., & Anar, A. P. (2022). Profil Kemampuan Membaca Siswa Sekolah Dasar Selama Masa Pandemi Ditinjau Dari Perbedaan Gender. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(2), Article 2. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i2.3895

Yulianto, A., Kusumaningrum, S., & Polan, E. F. (2022). Dampak GLS (Gerakan Literasi Sekolah) terhadap Minat Baca Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Papeda: Jurnal Publikasi Pendidikan Dasar, 4(2), Article 2. https://doi.org/10.36232/jurnalpendidikandasar.v4i2.2652

Published
2023-01-30