Perancangan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web pada Toko Campus Mart Unimuda Sorong dengan PHP Dan MySql
Abstract
Tujuan dilakukan penelitian ini adalalah untuk merancang sebuah sistem informasi dan pemesanan produk berbasis web. Desain penelitian yang digunakan adalah pengembangan (research and development/R&D). dengan pendekatan studi kasus pada Toko Campus Mart UNIMUDA Sorong. Metode pengembangan sistem informasi penjualan berbasis web yang dibuat sekarang menggunakan metode prototype, dan alat bantu pengembangan sistem berupa flowmap, diagram konteks, DFD, dan alat perancangan database yang diusulkan berupa ERD. Penulis mengunakan PHP, HTML, CSS dan Notepad ++ untuk database mengunakan MySqL, berdasarkan Hasil penelitian menunjukan bahwa perancangan sistem informasi penjualan berdasarkan seluruh hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa indikator aspek program dengan rerata 3,5 dan presentase 87,5%, indikator aspek content dengan rerata 3,6 dan presentase 91,25% dan indikator aspek pengguna dengan rerata 3,6 dan presentase 87,5 bahwa aspek program dinyatakan sangat valid. Maka aplikasi dapat digunakan atau valid menurut validator untuk diuji coba ketahap berikutnya, berupa uji coba kelompok kecil dan uji coba kelompok besar. menunjukkan bahwa secara keseluruhan indikator pengguna aplikasi praktis memperoleh rerata dengan nilai 3,4 dan presentase 86% dengan kategori sangat praktis dan secara keseluruhan indikator pengguna aplikasi efektif memperoleh rerata3,4 dan presentase 85% dengan kategori sangat efektif. Dapat disimpulkan bahwa sistem informasi penjualan dapat digunakan dengan praktis dan efektif dalam proses penjualan di Toko Campus Mart UNIMUDA Sorong.
Downloads
References
Abdulloh, R. (2018). 7 In 1 Pemograman Web Untuk Pemula. Jakarta: PT Alex Mediakoputido.
Anggraeni, E. Y. (2017). Pengantar Sistem Informasi. (E. Risanto, Ed.). yogyakarta.
Azis, S. (2018). Menguasai Php Dan Mysql. (P. Dianing, Ed.). Jakarta: kuncikom.
Enterprise, J. (2014). Mysql Untuk Pemula. Jakarta: PT Alex Mediakoputido
Enterprise, J. (2017). PHP Komplit. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.
Hakim, R. (n.d.). Cara Cerdas Menegelola Blog. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.
Hutahaean, J. (2014). Konsep Sistem Informasi. Yogyakarta: CV BUDI UTAMA.
Ramadhani, I. A. (2018). Pengembangan Sistem Informasi Penjadwalan Mata
Kuliah Berbasis Web Di Fakultas Teknik Universitas Negeri Makassar. Jurnal Pendidikan, 6(2), 1-15
Josi, A. (2017). Desa ( Studi Kasus Desa Sugihan Kecamatan Rambang ) Stmik-Musirawas Lubuklinggau, 9(1).
Krisianto, A. (2014). Internet Untuk pemula. Jakarta: PT Alex Media Komputindo.
Kristanto, A. (2018). Perancangan Sistem Informasi Dan Aplikasinya. yogyakarta: Gava Media.
Kurniawan, B. (2008). Desain Web Praktis Dengan CSS. (W. whindy Yoevesstian, Ed.). PT Alex Mediakoputido.
Palevi, A. R. (2013). Analisis Dan P Erancangan Sistem Informasi Penerimaan Peserta Didik Baru Berbasis Website Pada Smp Negeri 2 Mojosongo Pendahuluan Landasan Teori & Tinjauan Umum. Ilmiah DASI, 14(04), 2–7.
Raharjo, B. (2016). Modul Pemograman Web. Bandung: Modula.
Ramadhan, F. (2018). Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web, 5, 43–57.
Randi. (2015). Rancangan Sistem Informasi Keuangan Gereja Berbasis Web Di Jemaat GMIM Bukit Moria Malalayang. Teknik Elektro Dan Komputer, 4(7), 1–7.
Rerung, R. R. (2018). Pemograman Web Dasar. Yogyakarta: CV Budi Utama.
K. Sandy & Y. I. D. A. Eka , “Penerapan Rapid Application Development Pada Sistem Penjualan Sepeda Online,” Jurnal SIMETRIS , Vol. 6 No. 1, ISSN No. 2252-4983 hlm. 29, 2016.
Hutahaean Jeperson, Konsep Sistem Informasi, Grup Penerbitan CV BUDI UTAMA, 2014
Brtha Sidik, Ir, Pemrograman Web dengan PHP, Informatika Bandung, 2012
Yessy Fadillah, Sistem Informasi Penjualan Kerupuk Berbasis Web Rersponsive, Jurnal Sistem Informasi UD. Sumber Makmur, Teknologi Informatika dan Komputer Volume 8, Nomor 1 (2017), ISSN 2089-0265
Ikhtiar Rizki, Pembutan Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web, Toko Ali computer, Jurusan Teknik Elektro Universitas Lampung Jl. Prof. Sumantri Brojonegoro No.1 Bandar Lampung 35145, Volume 8, No. 1, Januari 2014
Farhan Ramadhan, Sistem Informasi Penjualan Berbasis Web, PT Mustika Jati, Kalbiscentia,Volume 5 No. 1 Februari 2018
Wardana. Aplikasi Website Perfesional dengan PHP dan Query. (2016). Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Hasanah Uswatun. Sistem Informasi Penjualan On_Line pada Yoko Kreatif Suncom Pacitan. IJNS-Indonesian Journal on Networking and Security. 2013; vol.2 (no.4): halaman 40 – 48.
Sri Mulyani. Metode Analisis dan Perancangan. Bandung: (2016). Abdi Sistematika.