JURNAL ETNOFARMASI adalah jurnal yang diterbitkan oleh Program Studi Farmasi Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong. Jurnal ini yang bertujuan untuk menerbitkan serta menyebarluarkan hasil penelitian, studi, dan kajian dibidang Farmasi. JURNAL ETNOFARMASI diterbitkan sebanyak dua kali dalam setahun yaitu bulan Januari dan Juli. Artikel yang sudah diterima akan diterbitkan dalam bentuk online dan cetak, JURNAL ETNOFARMASI juga dapat diakses secara gratis oleh pembaca