Analisis Peran Orang Tua pada Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas II SDN Pisangan Baru 07 Kota Jakarta Timur

  • Dea Astriani Universitas Negeri Jakarta
  • Desi Savitri Universitas Negeri Jakarta
  • Talitha Cahyawati Estiningtyas Universitas Negeri Jakarta
  • Thania Oktafiani Universitas Negeri Jakarta
Keywords: peran orang tua, kemampuan membaca permulaan

Abstract

Penelitian yang dilaksanakan di SDN Pisangan Baru 07 Jakarta Timur tahun pelajaran 2024/2025 bertujuan untuk mengetahui sejauh mana peran orang tua yang dapat mempengaruhi kemampuan membaca permulaan anak, mengetahui sejauh mana partisipasi orang tua dalam aktivitas membaca di rumah yang berkontribusi terhadap kemampuan membaca permulaan anak, dan mengidentifikasi strategi yang paling efektif dalam membantu anak dalam mengembangkan keterampilan membaca permulaan. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan kuantitatif deskriptif dengan sampel siswa kelas 2 SDN Pisangan Baru 07 sebanyak 25 siswa. Dan untuk memperoleh data dalam penelitian ini menggunakan teknik berupa angket dan observasi. Hasil penelitian diperoleh bahwa peran orang tua sudah berjalan dengan cukup baik hal tersebut dapat dilihat dari hasil indikator peran orang tua, yakni 1) Orang tua sebagai fasilitator sebesar 74%, 2) Orang tua sebagai pembimbing sebesar 56%, 3) Orang tua sebagai pendidik sebesar 68%, 4) Orang tua sebagai pendidik sebesar 60%. Hasil frekuensi kemampuan membaca permulaan ditemukan paling tinggi 21 anak yang sudah mampu membaca. Jadi dapat disimpulkan bahwa orang tua memiliki 4 peran penting dan peran tersebut memiliki pengaruh besar terhadap kemampuan membaca permulaan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Rozikin., H, A., & Salastri, R. (2018). Hubungan Minat Belajar Siswa dengan Prestasi Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Kimia di SMA Negeri 1 Tebat Karai dan SMA Negeri 1 Kabupaten Kepahiang. Jurnal Pendidikan dan Ilmu Kimia.Vol 2, (1). 78-81

Amilia, R., Andini, D. D., & Setyawan, A. (2022). Pentingnya Peranan Orang tua Dalam Perkembangan Pendidikan Anak kelas IV SD KEBUN 1. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 4(2), 171-178

Baiti, N. (2020). Peran orang tua dalam meningkatkan kemampuan literasi anak di masa covid-19. PrimEarly: Jurnal Kajian Pendidikan Dasar dan Anak Usia Dini (Journal of Primary and Early Childhood Education Studies), 3(2), 113-127.

Haerudin, Cahyani, A., Sitihanifah, N., Setiani, R. N., Nurhayati, S., Oktavian V., & Sitorus, Y. I. (2020). Pembelajaran Dirumah Sebagai UpayaMemutus Covid-19. pembelajaran Di Rumah Sebagai Upaya Memutus Covid-19, May, 1–12.

Iftitah, S. L., & Anawaty, M. F. (2020). Perang Orang Tua Dalam Mendampingi Anak Di Rumah Selama Pandemi Covid-19. JCE (Journal of Childhood Education), 4(2), 71.

Jeni, N. F., Kuntarto, E., & Noviyanti, S. (2022). Analisis Kemampuan Membaca Permulaan Pada Siswa Kelas II Sekolah Dasar. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 4(3), 1603-1608.

Kartika, W., Nurhayati, S., & Haryati, S. (2022). Analisis Peran Orang Tua terhadap Kemampuan Membaca Permulaan Siswa Kelas 2 Kecamatan Tigaraksa Kabupaten Tangerang. Jurnal Pendidikan dan Konseling (JPDK), 4(4), 6531-6535.

Khaerawati, Z., Nurhasanah, N., & Oktaviyanti, I. (2023). Level Kemampuan Membaca Siswa Sekolah Dasar di Kelas Tinggi. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 9(2), 637-643.

Kurniawati, U. (2020). Peran Orang Tua Terhadap Kemampuan Membaca Siswa Kelas 2 SD. EduPsyCouns: Journal of Education, Psychology and Counseling, 2(1), 40-49.

Muslih, M. A., & Hasan, N. (2022). Analisis Kemampuan Membaca Permulaan pada Siswa Kelas 2 di SD Negeri Pekojan 02 Petang Kota Jakarta Barat. Pandawa, 4(1), 66-83.

Nida, A. A., & Kuntari, S. (2021). Peran orang tua dalam memotivasi anak belajar daring selama pandemi Covid-19. EDISI, 3(1), 93-105.

Pratama, Y. A., Wagiran, W., & Haryadi, H. (2022). Peran Orang Tua Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Permulaan Di Sekolah Dasar. Journal of Elementary School (JOES), 5(2), 348-360.

Rahayu, P., Rohana, R., & Febriani, E. (2021). Analisis Peran Orang Tua Sebagai Pengganti Guru Sekolah di Masa Pandemi Covid-19 Siswa SMP Negeri 1 Panai Tengah Kabupaten Labuhanbatu. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 6(1), 87-95.

Sari, L. P., & Ain, S. Q. (2023). Peran Orang Tua dalam Pendampingan Pembelajaran Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dan Pembelajaran, 7(1), 75-81.

Setyaningsih, U., & Indrawati. (2022). Strategi Pengembangan Kemampuan Membaca Anak Usia 5-6 Tahun. Jurnal Obsesi : Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3701–3713.

Sudirman, S., Susanti, R. A., & Mubarak, R. (2021). Pengembangan media busy book untuk pengenalan keterampilan hidup sehari-hari (daily life skills) anak usia 2-4 tahun di Taman Sosialisasi Anak (TSA) UIN Maulana Malik Ibrahim Malang.

Utami, F., & Kowiyah, K. (2022). Pengaruh media video animasi terhadap kemampuan membaca permulaan. Jurnal Teknologi Pendidikan: Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pembelajaran, 7(2), 138-146.

Yulianingsih, W., Suhanadji, S., Nugroho, R., & Mustakim, M. (2020). Keterlibatan Orang tua dalam Pendampingan Belajar Anak selama Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Obsesi: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 1138–1150.

Published
2024-09-25