Peran Pembimbing Asrama dalam Meningkatkan Kepatuhan Santri terhadap Tata Tertib Asrama di Ma'had Bilal Bin Rabah Sorong

  • zul kifli Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Arif Pramana Aji Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong Fakultas Agama Islam Program Studi Pendidikan Agama Islam
Keywords: Peran Pembimbing Asrama, Kepatuhan Santri, Tata Tertib Asrama, Ma'had Bilal Bin Rabah Sorong, Komunikasi Efektif

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Pembimbing Asrama dalam meningkatkan kepatuhan santri terhadap tata tertib asrama di Ma'had Bilal Bin Rabah Sorong. Metode penelitian yang digunakan adalah wawancara dengan Pembimbing Asrama dan santri untuk mengumpulkan data tentang persepsi mereka terkait peran dan pengaruh Pembimbing Asrama dalam menjaga kepatuhan santri. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Pembimbing Asrama dianggap sebagai orang tua kedua bagi santri dan memiliki peran penting dalam mengubah kebiasaan buruk, meningkatkan kemampuan menghafal Al-Qur'an, serta mencapai target-target yang ditetapkan. Faktor-faktor seperti kesadaran diri, pengaruh teman, tatakrama, disiplin, dan sopan santun mempengaruhi kepatuhan santri terhadap aturan asrama. Pembimbing Asrama mengatasi faktor-faktor ini dengan memberikan nasehat, pembinaan menyeluruh, pendekatan yang baik, dan membangun hubungan yang baik dengan santri. Komunikasi efektif antara Pembimbing Asrama dan santri tercipta melalui keterbukaan, melibatkan pembimbing dalam kegiatan santri, mendengarkan keluh kesah santri, dan memberikan solusi dan saran. Meskipun menghadapi tantangan seperti sulitnya bangun untuk shalat malam dan godaan nafsu, sebagian besar santri berusaha mematuhi aturan dengan sebaik mungkin. Santri merasa senang menjadi bagian dari Ma'had Bilal Bin Rabah Sorong dan menghargai peran Pembimbing Asrama dalam membantu mereka menjadi pribadi yang lebih baik.

Kata Kunci :   Peran Pembimbing Asrama, Kepatuhan santri, Tata tertib asrama, Ma'had Bilal Bin Rabah Sorong, Komunikasi efektif.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Aji, A. P., & Muzakki, M. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Bahasa Arab Materi Qawaid Melalui Metode Mind Map bagi Mahasiswa Tamhidy Ma’had Bilal Bin Rabah Sorong Tahun Ajaran 2018/2019. PAIDA: Jurnal Pendidikan Agama Islam UNIMUDA, 1(1), 40-55.
An-Nuha. (2019). Penanaman Karakter Disiplin di Asrama Pesantren - An-Nuha. Retrieved June 18, 2023, from https://annuha.ppj.unp.ac.id/index.php/annuha/article/download/95/40
Aziz (2011). Peran Guru Pembina Asrama dalam Pembinaan Akhlak Siswa SMA IT Abu Bakar Yogyakarta (Doctoral dissertation, UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta).
Badiusman, B. (2018). Pembinaan Disiplin Beribadah Sa
Bakri, M. A., Arsyad, A., Mustami, M. K., & Yaumi, M. (2019). ntri di Pondok Pesantren Iqra’barung-Barung Balantai Kecamatan Koto Xi Tarusan Kabupaten Pesisir Selatan. Ruhama: Islamic Education Journal, 1(1). Institutional Transformation of the Al-Birr College as a form of Regeneration Scholars in University of Muhammadiyah.
Basyaruddin, M. A., & Khoiruddin, M. A. (2020). Peran Pembina Asrama dalam Pembelajaran di Pondok Pesantren. Jurnal Pendidikan Islam, 4(1), 1-10.
Direktori File UPI. (n.d.). Tahap-Tahapan Penelitian Kualitatif. Retrieved June 18, 2023, from https://file.upi.edu/Direktori/FIP/JUR._Administrasi_Pendidikan/197203211999031-ASEP_SURYANA/Copy_%285%29_of_Langkah_Penelitian_Kualitatif.pdf
DQLab. (2022). Teknik Analisis Data Kualitatif dengan Thematic Analysis. Retrieved June 18, 2023, from https://dqlab.id/teknik-analisis-data-kualitatif-dengan-thematic-analysis
Etheses IAIN Kediri. (n.d.). Pendekatan dan Jenis Penelitian. Retrieved June 18, 2023, from https://etheses.iainkediri.ac.id/2976/4/932112715%20bab3.pdf
Faozan, F. A., Maya, R., & Sarifudin, S. (2019). Peran Pembimbing Asrama (Musyrif) Dalam Meningkatkan Disiplin Beribadah Santri Di Ma’had Huda Islami (Mhi) Tamansari Kabupaten Bogor. Prosa PAI: Prosiding Al Hidayah Pendidikan Agama Islam, 2(1), 78-88.
Hannang, R., Malli, R., Razaq, A. R., Bakri, M. A., & Muchtar, M. I. (2022). Peran Pengelola Asrama dalam Pembinaan Karakter Mahasiswi Ma’had Al-Birr Universitas Muhammadiyah Makassar. IQRO: Journal of Islamic Education, 5(2).
Hidayatulloh, S. (2018). Sistem Pendidikan Pondok Pesantren dalam Meningkatkan Life Skill Santri (Studi Kasus Pondok Pesantren Al-Falah Gunung Kasih Kecamatan Pugung Kabupaten Tanggamus) (Doctoral dissertation, UIN Raden Intan Lampung).
IAIN Bukittinggi. (n.d.). Peran Pembina Asrama Dalam Meningkatkan Kedisiplinan Ibadah Santri Di Asrama Putra Pondok Pesantren Modern Nurul Ikhlas Tanah DA - e-Campus. Retrieved June 18, 2023, from https://e-campus.iainbukittinggi.ac.id/ecampus/AmbilLampiran?clazz=ais.database.model.file.LampiranLain&download=false&jenis=Item&ref=95842&usingId=false
IAIN Palangkaraya. (n.d.). Transformasi Konsep Pendidikan Tauhid K.H. Abdullah Said - Digilib IAIN Palangkaraya. Retrieved June 18, 2023, from https://digilib.iain-palangkaraya.ac.id/1773/1/Transformasi%20konsep%20pendd%20KH.Abdullah%20Said.pdf.
Jannah Miftahul, U., Sururuddin, S., & Yunus, A. (2020). Komunikasi Antarpribadi Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Akhlak Di Pondok Pesantren Nurul Ulama Darud Da’wah Wal-Irsyad Benteng Kecamatan Sungai Batang Kabupaten Indra Giri Hilir Provinsi Riau (Doctoral dissertation, UIN Sulthan Thaha Saifuddin Jambi).
Katadata.co.id. (2022). Menelaah Langkah Langkah Penelitian Kualitatif. Retrieved June 18, 2023, from https://katadata.co.id/agung/lifestyle/6398871ce4a9e/menelaah-langkah-langkah-penelitian-kualitatif.
LMS Syam-Ok. (n.d.). Analisis Data Kualitatif: Triangulasi Data & Tematik - SYAM-OK. Retrieved June 18, 2023, from https://lms.syam-ok.unm.ac.id/mod/resource/view.php?id=130832
Maryama, M. (2023). Penerapan Tutor Sebaya Dalam Menghafal Al-Qur’an Di Asrama Ma’had Bilal Bin Rabah Sorong. PAIDA: Jurnal Pendidikan Agama Islam UNIMUDA, 2(1), 170-182.
Mujiwati, L. Peran Pimpinan Pondok Pesantren Terhadap Pembentukan Karakter Santri di Desa Tampinna Kecamatan Angkona Kabupaten Luwu Timur Provinsi Sulawesi Selatan.
Muzakki, M., Gani, A., & Zulkifli, Z. (2021). Problematika yang Muncul pada Program Tahfidz Al-Qur’an dengan Model Pembelajaran Tutorial Sebaya. Jurnal Penelitian Pendidikan, 13(2), 1881-1895.
OSF. (n.d.). Teknik Pengumpulan Data Metode Kualitatif Oleh : Iryana Risky Kawasati Ekonomi Syariah Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAI. Retrieved June 18, 2023, from https://osf.io/cy9de/download/?format=pdf.
Rahayu, D. (2018). Peran Pembina Asrama dalam Pelaksanaan Kegiatan Kokurikuler di Asrama Putri 2 UIN Raden Intan Lampung dan Relevansinya Terhadap. Retrieved June 18, 2023, from https://repository.radenintan.ac.id/13673/2/SKRIPSI_PERPUS.pdf.
Ramdan Hamdani, (2021), https://www.kompasiana.com/ramdhanhamdani3862/617f567806310e6050547ae2/peran-strategis-pembina-asrama. Diakses 18 Juni 2023 pukul 06.04 WIT.
Research Repository of IAIN Ponorogo. (n.d.). Metode Penelitian Kualitatif di Bidang Pendidikan - Research Repository of IAIN Ponorogo. Retrieved June 18, 2023, from https://repository.iainponorogo.ac.id/484/1/METODE%20PENELITIAN%20KUALITATIF%20DI%20BIDANG%20PENDIDIKAN.pdf.
Rikaariyani.com. (2021). Tahapan Penelitian Kualitatif. Retrieved June 18, 2023, from https://www.rikaariyani.com/2021/01/tahapan-penelitian-kualitatif-yang.html?m=1.
Rofiah, M. (2019). Peran Pembimbing Kamar dalam Meningkatkan Kedisiplinan dan Kepribadian Santri di Pondok Pesantren Darul Huda Mayak Tonatan Ponorogo (Doctoral dissertation, IAIN Ponorogo).
Sis Binus. (2022). Cara Menganalisis Data Kualitatif dari Penelitian UX: Analisis Tematik. Retrieved June 18, 2023, from https://sis.binus.ac.id/2022/04/08/cara-menganalisis-data-kualitatif-dari-penelitian-ux-analisis-tematik/.
UIN Malang. (n.d.). Metode Pengumpulan Data Penelitian Kualitatif - UIN Malang. Retrieved June 18, 2023, from https://uin-malang.ac.id/r/110601/metode-pengumpulan-data-penelitian-kualitatif.html.
Universitas Muhammadiyah Makassar. (n.d.). Peran Kepemimpinan Direktur Ma'had Al-Birr - digilibadmin.unismuh.ac.id. Retrieved June 18, 2023, from https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/33318-Full_Text.pdf.
Universitas Muhammadiyah Makassar. (n.d.). Peran Pembina Asrama dalam Pembinaan Akhlak Siswa di Smp Unismuh Makassar Skripsi. Retrieved June 18, 2023, from https://digilibadmin.unismuh.ac.id/upload/15927-Full_Text.pdf.
Universitas Pendidikan Muhammadiyah (UNIMUDA) Sorong. (n.d.) Ma’had Bilal Bin Rabah UNIMUDA Sorong Retrieved April 15, 2021, from https://home.unimudasorong.ac.id/pages/mahad-bilal-bin-rabah-unimuda-sorong
Published
2023-08-26