Optimalisasi Ketercapaian Standar Proses Pembelajaran untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan di SMPN Pamekasan

  • Ahmad Zaini
Keywords: proses pembelajaran, standar pembelajaran

Abstract

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif, hasil analisis diketahui bahwa pelaksanaan standart pembelajaran di SMPN Pamekasan mengikuti peraturan menteri pendidikan nasional nomor 41 tahun 2007, namun masih belum optimal. Adapun kendala dalam proses optimalisasi standar pembelajaran untuk meningkatkan kualitas pendidikan di SMPN Pamekasan, guru mengalami kesulitan menghubungkan komponen dalam proses perencanaan pembelajaran, guru memiliki masalah dalam mengelola kelas untuk siswa yang banyak dan heterogen , guru tidak tahu berbagai penilaian yang dapat digunakan di dalam kelas.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdorrokhman Ginting, (2008). Esensi Praktis belajar dan pembelajaran, Bandung: Humaniora.
Arikunto, Suharsimi (2002). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Bogdan, H. R. & Biklen, S.K., (1992). Qualitative Research for Education: An Introduction to Theory and Methods. New York: The Macmillan Publishing Company.
Departemen Pendidikan Nasional, (2006). Panduan Sistem Penyelenggaraan Sekolah Berstandar Internasional Untuk Pendidikan Dasar dan Menengah.Jakarta
Departemen Pendidikan Nasional, (2007). Panduan Pembinaan Sekolah Standar Nasional. Jakarta.
Departemen Pendidikan Nasional, (2007). Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Jakarta: Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi.
Dimyati. 1987. Belajar dan Pembelajaran.Jakarta:Rineka Cipta.
Djemari Mardapi, (2005). Sistem Penilaian pada Kurikulum Berbasis Kompetensi. Makalah. Unpublished.
Faisol, S, (1990). Penelitian Kualitatif. Malang : YA3.
Glesne, Corrine & Peshtein Alan, (1992). Becoming Qualitative Researcers. Longman, New York, USA
Hamalik, Oemar, (2001). Model-model Pengembangan Kurikulum, Bandung: PPS-UPI
Hudojo, Herman, (2003). Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran. Universitas Negeri Malang. Malang:JICA.
Kasihani,K.E & Suyanto, (2008). Model-model Pembelajaran. Pendidikan dan Pelatihan Profesi Guru. UM Press
Keputusan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 153/U/2008 tentang Ujian Akhir Nasional Tahun Pelajaran 2008/2009.
Miles, Mettew.B, dan A.M. Huberman, (1992). Analisa Data Kualitatif, UI Press Jakarta.
Mulyasa, E., (2009). KTSP suatu panduan praktis, Bandung :Remaja Rosdakarya.
Moleong, Lexy, (2005). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosda Karya.
Nasution, S., (1996). Metode Penelitian Naturalistik. Bandung : Tarsito
Naim, NgainunNaim, (2009). Menjadi guru Inspiratif memberdayakan dan mengubah jalan hidup, Yogyakarta : Pustaka pelaja
Pidarta, (2000). Landasan Kependidikan. Jakarta: PT Rineka Cipta.
Peraturan Pemerintah Nomor 19 Tahun 2005 Tentang Standar Nasional Pendidikan
Samana. A., (1994). Profesionalisme Keguruan. Yogyakarta:Kanisius. IKAPI
Samani, Muchlas, dkk., (2006). Mengenai Sertifikasi Guru di Indonesia. Surabaya: SIC.
Soedijarto, (1993a). Menuju Pendidikan Yang Relevan dan Bermutu. Jakarta: Balai Pustaka
Soedijarto, (1993b). Memantapkan Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Grasindo
Supriadi, Dedi, (1998). Mengangkat Citra dan Martabat Guru. Yogyakarta: Adicita Karya Nusa.
Supriadi, Dedi, (2003). Guru Di Indonesia, Pendidikan, Pelatihan dan Perjuangan Sejak Zaman Kolonial Hingga Era Reformasi. Jakarta: Direktorat Tenaga Kependidikan.
Published
2013-01-15