Pengaruh Penyelenggaraan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Sorong dan Manajemen Berbasis Sekolah terhadap Keberhasilan Otonomi Daerah Bidang Pendidikan di Kabupaten Sorong

  • Rustamadji Rustamadji
Keywords: penyelenggaraan PT, manajemen berbasis sekolah, otonomi daerah

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh antara penyelenggaraan Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Muhammadiyah Sorong terhadap Keberhasilan Otonomi Daerah Bidang Pendidikan di Kabupaten Sorong Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif analitik. Populasi yang diamati adalah kalangan civitas akademika STKIP Muhammadiyah Sorong, kepala sekolah dan guru , tokoh masyarakat, dan birokrat, semua dari kabupaten Sorong. Sampel diambil dengan teknik Stratified Random Sampling sejumlah 40 orang. Analisisnya menggunakan korelasi dan regresi sedang teknik pengumpulan data dengan menggunakan penyebaran kuesioner, observasi, dokumentasi, dan studi kepustakaan data dilakukan secara kuantitatif melalui tabel frekuensi. Dari hasil penelitian diperoleh, Pertama, terdapat pengaruh yang signifikan antara Penyelenggaraan STKIP Muhammadiyah Sorong terhadap Keberhasilan Bidang Pendidikan di Kabupaten Sorong. Kedua, terdapat pengaruh yang signifikan antara MBS terhadap Keberhasilan OTDA Bidang Pendidikan di Kabupaten Sorong. Ketiga, terdapat pengaruh yang signifikan antara Penyelenggaraan STKIP Muhammadiyah Sorong dan MBS secara bersama-sama terhadap keberhasilan OTDA Bidang Pendidikan di Kabupaten Sorong

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdullah, Rozali, Haji, (2003). Pelaksanaan Otonomi Luas dan Isu Federalisasi sebagai suatu Alternatif, Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Adisubrata, Winarnasurya, (2002). Otonom Daerah di Era Reformasi, Yogyakarta: AMP YKPN.
Agustian, Ary Ginanjar, (2005). Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi dan Spiritual, Jakarta: Arga.
Arikunto, Suharsimi, (2006). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Rineka Cipta.
As-Suwaidan, M Thariq dan Basyarahil, U Faishal, 2006. Mencetak Pemimpin dan Tips Melahirkan Orang Sukses dan Mulia, Jakarta: Khalifa.
Fajar, Malik, (2002). Menggagas Pendidikan Masa Depan, Malang: UMM Press
Hadi, Sutrisno, (1983). Metodologi Research I, Yogyakarta : Yayasan Penerbitan
Halwani, Hendra, (2005). Ekonomi Internasional dan Globalisasi, Bogor: Galia Indonesia.
Kasali, Rhenald, (2005). Change, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.
Koswara, E, (2007). Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah, Jakarta: Universitas Satyagama
Napitupulu, Paimin, (2007). Menakar Urgensi Otonomi Daerah, Bandung: Alumni.
Nurgiyantoro, Burhan, dkk., (2002). Statistik Terapan untuk Penelitian Ilmu-Ilmu Sosial, Yogyakarta: Gajah Mada University Press.
Partino, H.R. .(2007). Metodologi Penelitian Kuantitatif. Jogyakarta: Pustaka Mahasiswa
Peak, Vincent, Norman, (2007). Prinsip Hidup dan Berfikir Positif, Jakarta: Media Abadi.
Sugiyono, (2006). Statistik untuk Penelitian, Bandung: Alfabeta.
Suryosubroto, B, (2004). Manajemen Pendidikan di Sekolah, Jakarta: Rineka Cipta.
Teguh, Mario, (2005). Becoming a Star, Bandung: Syamil Cipta Media.
Triton, PB, (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia, Yogyakarta: Tugu Publisher. Undang-Undang Republik Indonesia No. 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
Departemen Pendidikan Nasional RI Jakarta Tahun 2003.
Undang-Undang Republik Indonesia No. 32 Tahun 2004 tentang Otonomi Daerah, Bandung: Citra Umbara.
Undang-Undang RI Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.
Usman Husaini, 2008. Manajemen Teori Praktik Riset Pendidikan, Jakarta: Bumi Aksara.
Van Dersal, r. William, 1987. Prinsip-Prinsip Dan Teknik Supervisi Dalam Pemerintahan dan Perusahaan, Jakarta: Bhratara Karya Aksara
Widjaya, AW, (1998). Percontohan Otonomi Daerah di Indonesia, Jakarta: Rineka Cipta
Published
2013-01-15