Implementasi Aplikasi Berbasis Android untuk Meningkatkan Wawasan Lingkungan Mahasiswa

  • Lina Kumalasari Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Mustika Irianti Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
  • Asih Kasan Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong
Keywords: Aplikasi berbasis android, Wawasan lingkungan

Abstract

Wawasan lingkungan dapat diartikan sebagai cara untuk mengelola lingkungan. Wawasan lingkungan memiliki peran penting dalam membangun karakter mahasiswa pendidikan IPA yang peduli terhadap lingkungan.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas Aplikasi berbasis Android melalui implementasi dalam pembelajaran untuk meningkatkan wawasan lingkungan. Metode penelitian yang digunakan adalah pre-experimental one-group pretest-posttest design dengan melibatkan 29 mahasiswa Pendidikan IPA  Universitas Pendidikan Muhammadiyah Sorong 2020/2021. Hasil uji N-gain pada pretest-posttest sebesar 0,41 yang berarti implementasi aplikasi berbasis android untuk meningkatkan wawasan lingkungan mahasiswa berpengaruh secara signifikan.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2024-07-13