STUDI PENERAPAN MEDIA HERBARIUM PADA PEMBELAJARAN BIOLOGI SUB MATERI TUMBUHAN SPERMATOPYTHA DI SMP KABUPATEN SORONG
Abstract
Media herbarium merfologi daun untuk meningkatkan prestasi belajar siswa pada sub materi tumbuhan Spermatopytha dengan tujuan 1) Untuk mengetahui pelaksanaan herbarium merfologi daun pada sub materi tumbuhan Spermatopytha. 2) Untuk mengetahui peningkatan pemahaman siswa, aktivitas , respon dan prestasi belajar siswa pada sub materi tumbuhan spermatopytha dan 3) untuk mengetahui pengaruh Media hebarium terhadap prestasi belajar siswa. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan teknik analisis uji perbedaan dua rata-rata atau Uji t. Instrumen yang digunakan adalah tes tertulis, observasi, angket dan dokumentasi. Data yang diperoleh dapat dihitung dengan program aplikas SPSS .17.0 (Statistic Package Social Science). Sampel dalam penelitian ini adalah peserta didik SMP Negeri 4 Sorong kelas VII A,B, SMP Negeri 8 Sorong Kelas VII A,B dan SMP YPK Bethel Mutu Mawolokmai Aimas kelas VII A,B Tahun Ajaran 2014. Masing-masing sekolah diambil dua kelas sebagai sampel yakni satu kelas untuk kontrol dan satu kelas untuk eksperimen. Hasil penelitian di SMP Negeri 4 Sorong uji Wilcoxon signed rankĀ menunjukan bahwa outputĀ SPSS asymp.sig =.0,015 < 0,05 yang berarti hipotesis diterima, hasil penelitian di SMP Negeri 8 Sorong uji Wilcoxon signed rank 0,002 < 0,05 menunjukan media tidak efektif untuk digunakan sebagai media pembelajaran, sedangkan SMP YPK Bethel Mutu Mawolokmai Aimas uji t independen output t tes, t = 0.749 > 0.493 menunjukan bahwa hipotesis diterima atau media efektif dalam media pembelajaran. Namun hasil angket diperoleh rata-rata siswa merespon setuju terhadap Media herbarium merfologi daun Hasil observasi membuktikan pemebelajaran menggunakan media herbarium merfologi daun berjalan dengan baik. Hasil penelitian secara keseluruhan yakni Media herbarium merfologi daun efektif digunakan pada pembelajaran biologi sub materi tumbuhan Spermatopytha.
Downloads
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).